Ekonomi

Hore!!! Drive Ojol Dapat THR, Cek Jadwal Masuknya

69
×

Hore!!! Drive Ojol Dapat THR, Cek Jadwal Masuknya

Share this article

BECKER.BIZ.ID – Pada artikel ini akan membahas tentang bonus hari raya kepada seluruh driver, baik ojol maupun pengemudi taksi online pada Lebaran 2024.

Pemberian bonus ini merupakan apresiasi kepada Driver inDrive di Seluruh Indonesia.

“Kami menerima baik imbauan dari Kementerian Ketenagakerjaan perihal pemberian THR kepada driver Ojol, jadi kami berikan bonus hari raya, ” kata  PR Manager inDrive.

Wahyu mengatakan bahwa manajemen saat ini masih melanjutkan proses menyelesaikan bonus driver. 

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *